Deras hujan yang turun
Mengingatkanku pada dirimu
Aku masih di sini untuk setia
Selang waktu berganti
Aku tak tahu engkau dimana
Tapi aku mencoba untuk setia
Sesaat malam datang
Menjemput kesendirianku
Dan bila pagi datang
Ku tahu kau tak di sampingku
Aku (aku) masih di sini untuk setia
Oooh selang waktu berganti
Aku tak tahu engkau dimana
Tapi aku mencoba untuk setia
Aku (aku) masih setia
Aku masih di sini tuk setia (untuk setia)
Sesaat malam datang
Menjemput kesendirianku
Dan bila pagi datang
Ku tahu kau tak di sampingku
Aku masih di sini, aku masih di sini
Aku masih di sini, aku masih di sini untuk setia
Untuk setia, untuk setia
Lirik Pasto - Setia Lyrics
Minggu, 26 Januari 2014
Berita Terkait:
Pasto
- Lirik Pasto - Sayang Lyrics
- Lirik Pasto - Ku Tak Sempurna Lyrics
- Lirik Pasto - Kalau Bulan Bisa Ngomong Lyrics
- Lirik Pasto - Emang Gue Pikirin Lyrics
- Lirik Pasto - Teman Atau Kekasih Lyrics
- Lirik Pasto - Selamanya Milikmu Lyrics
- Lirik Pasto - Kau Yang Telah Memilih Aku Lyrics
- Lirik Pasto - Aku Pasti Kembali Lyrics
- Lirik Prilly Latuconsina - Itu Aku Dulu (feat. Pasto-1) Lyrics
- Lirik Pasto-1 - Hanya Memuji (feat. Maia Estianty) Lyrics
- Lirik Pasto-1 - Cintaku Padamu (feat. Meichan) Lyrics
- Lirik Pasto - Bilang Kau Tak Cinta Lyrics
Kategori:
Pasto