setiap malam datang temaniku
menggantikan sang mentari bersinar
satu hal yang selalu teringat olehku
itulah senyumanmu, kasih
malaikat cinta sampaikan salamku
bahwa ku rindukan dirinya
bawa ku pergi tuk temui dia
jujur ku masih mengharap dirinya
entah mengapa semua itu
tak bisa ku hapuskan dari benakku
ingin ku lepas dari semua ini
semua ingatan tentang dirimu
malaikat cinta sampaikan salamku
bahwa ku rindukan dirinya
bawa ku pergi tuk temui dia
jujur ku masih mengharap dirinya
malaikat cinta sampaikan salamku
bahwa ku rindukan dirinya
bawa ku pergi tuk temui dia
jujur ku masih mengharap dirinya
malaikat cinta sampaikan salamku
bahwa ku rindukan dirinya
bawa ku pergi tuk temui dia
jujur ku masih mengharap dirinya
Lirik Sterofoam - Malaikat Cinta Lyrics
Senin, 02 Juni 2014
Berita Terkait:
Sterofoam
Kategori:
Sterofoam