sejenak aku termangu menatap indah wajahmu
pertama aku jumpa kau buatku jatuh cinta
dan tawa juga candamu seulas senyum manismu
sungguh ku tak berdaya inikah namanya cinta
serasa dunia hanya milikku
hati berbunga pada pandangan pertama
mimpi terasa nyata dan hatiku berkata "aku cinta padamu"
dan tawa juga candamu seulas senyum manismu
sungguh ku tak berdaya inikah namanya cinta
serasa dunia hanya milikku
hati berbunga pada pandangan pertama
mimpi terasa nyata dan hatiku berkata oooh
serasa dunia hanya milikku
hati berbunga pada pandangan pertama
mimpi terasa nyata dan hatiku berkata "aku cinta padamu"