tolong jangan panggil diriku idol
tolong jangan panggil diriku idol
diriku ini selalu melihat kepadamu
di tengah perjalanan ke sekolah
anak lelaki seperti apa pun yang datang, ku tak berminat
diambil foto pakai HP dengan diam-diam
pastilah ekspresi itu tidak bersahabat
dibanding dicintai ku ingin mencinta
dari tempat yang jauh aku mendambakan
yang tak bisa diungkapkan cinta searah
seorang idol juga punya cinta, seorang idol juga punya cinta
suatu saat kan sama dengan semua orang
mengembangkan senyum di saat senang dan juga menangis di kala sedih
aku juga hanya gadis perempuan biasa
aku belum terbiasa jika diberikan surat
hadiah dan bersalaman tak terbiasa
perempuan yang ada di dalam impian mereka
aku tak bisa menjadi seperti boneka
ku ingin lebih bebas untuk mencintai
image yang murni itu terasa sesak
akhirnya ingin mencoba memadu kasih
tolong jangan panggil diriku idol, tolong jangan panggil diriku idol
walau hanya sebenarnya pacar dalam khayalan
seorang pangeran yang baik hatinya, kehadirannya ada dalam hati
diriku ini selalu melihat kepadamu
lalalalala lalalalala
pastilah diriku ini bukan seorang idol
tolong jangan panggil diriku idol, tolong jangan panggil diriku idol
walau hanya sebenarnya pacar dalam khayalan
seorang pangeran yang baik hatinya kehadirannya ada dalam hati
diriku ini selalu melihat kepadamu
lalalalala lalalalala
untukmu dan hanya untukmu ku kan menjadi idol
Lirik JKT48 - Jangan Panggil Diriku Idol (Idol Nante Yobanaide) Lyrics
Minggu, 11 Januari 2015
Berita Terkait:
JKT48
- Lirik JKT48 - Rapsodi Lyrics
- Lirik JKT48 - So Long! Lyrics
- Lirik JKT48 - Luar Biasa (Saikou Kayo) Lyrics
- Lirik JKT48 - Love Trip Lyrics
- Lirik JKT48 - Hanya Lihat Kedepan (Mae Shika Mukanee) Lyrics
- Lirik JKT48 - Tidak Boleh Pelukan (Dakishimecha Ikenai) Lyrics
- Lirik JKT48 - Kebun Binatang Disaat Hujan (Ame no Doubutsuen) Lyrics
- Lirik JKT48 - Suka! Suka! Skip! (Suki! Suki! Skip!) Lyrics
- Lirik JKT48 - Punkish Lyrics
- Lirik JKT48 - Kesepakatan Gencatan Senjata (Kyusen Kyotei) Lyrics
- Lirik JKT48 - Punggung Milikmu (Kimi No Senaka) Lyrics
- Lirik JKT48 - Beginner Lyrics
- Lirik JKT48 - Let's Get Rich Lyrics
- Lirik JKT48 - Ingin Meraih Puncak! (Teppen Tottande!) Lyrics
- Lirik JKT48 - Jangan Melihat Ke Belakang (Don't Look Back!) Lyrics
- Lirik JKT48 - Ratu Para Idola (Idol No Ouja) Lyrics
- Lirik JKT48 - Halloween Night Lyrics
- Lirik JKT48 - Sambil Menggandeng Erat Tanganku (Te wo Tsunagi Nagara) Lyrics
- Lirik JKT48 - Refrain Full Of Hope (Kibouteki Refrain) Lyrics
- Lirik JKT48 - Dewi Theater (Theater no Megami) Lyrics
- Lirik JKT48 - Bel Terakhir Berbunyi (Saishuu Bell ga Naru) Lyrics
- Lirik JKT48 - Value Hanya Milikku (Boku dake no Value) Lyrics
- Lirik JKT48 - Refrain Penuh Harapan (Refrain Full of Hope) Lyrics
- Lirik JKT48 - Dibanding Kemarin Semakin Suka (Kinou Yori Motto Suki) Lyrics
- Lirik JKT48 - Buah Mawar (Bara no Kajitsu) Lyrics
Kategori:
JKT48