izinkanku berikan pelukan terakhir
izinkanku berikan senyuman terakhir)
jangan engkau menangis tersedu lagi
kenanglah semua di lubuk hatimu
memang dunia kita berbeda
di sekitar coba tak mengizinkan
caci maki yang kau terima
ku tak dapat membendung semuanya
cinta kita harus berakhir
terlambat diriku kenal dirimu
aku sudah ada yang punya
hentikan sedihmu, lupakan diriku
izinkanku berikan pelukan terakhir
izinkanku berikan senyuman terakhir
jangan engkau menangis tersedu lagi
kenanglah semua di lubuk hatimu
eraukotaraja
cinta kita harus berakhir
terlambat diriku kenal dirimu
aku sudah ada yang punya
hentikan sedihmu, lupakan diriku
izinkanku berikan pelukan terakhir
izinkanku berikan senyuman terakhir
jangan engkau menangis tersedu lagi
kenanglah semua di lubuk hatimu
izinkanku berikan pelukan terakhir
izinkanku berikan senyuman terakhir
jangan engkau menangis tersedu lagi
kenanglah semua di lubuk hatimu
izinkanku berikan pelukan terakhir
izinkanku berikan senyuman terakhir
jangan engkau menangis tersedu lagi
kenanglah semua di lubuk hatimu
Lirik Ada Band - Izinkan (OST Erau Kota Raja) Lyrics
Jumat, 20 Februari 2015
Berita Terkait:
Ada Band
- Lirik Ada Band - Berbeda Soal Biasa Lyrics
- Lirik Ada Band - Serasa Biasa Lyrics
- Lirik Ada Band - I'm Crazy About You Lyrics
- Lirik Ada Band - Ku Selalu Untukmu Lyrics
- Lirik Ada Band - Buah Hatiku Lyrics
- Lirik Ada Band - Percuma Bilang Cinta Lyrics
- Lirik Ada Band - Imajinasi Lyrics
- Lirik Ada Band - Siap Melepasmu Lyrics
- Lirik Ada Band - Kaulah Kesukaanku Lyrics
- Lirik Ada Band - Kucuri Lagi Hatimu Lyrics
- Lirik Ada Band - Kau Tak Ada Di Sini Lyrics
- Lirik Ada Band - Beib Lyrics
- Lirik Ada Band - Intim Berdua Lyrics
- Lirik Ada Band - Manusia Bodoh Lyrics
- Lirik Ada Band - Yang Terbaik Bagimu (Jangan Lupakan Ayah) Lyrics
Kategori:
Ada Band