oh manakala mentari tua lelah berpijar
oh manakala bulan nan genit enggan tersenyum
berkerut-kerut tiada berseri
tersendat-sendat merayap dalam kegelapan
hitam kini, hitam nanti
gelap kini akankah berganti
dan kau lilin-lilin kecil
sanggupkah kau mengganti
sanggupkah kau memberi seberkas cahaya
berkerut-kerut tiada berseri (tiada berseri)
tersendat-sendat merayap dalam kegelapan
hitam kini, hitam nanti
gelap kini akankah berganti woo
engkau lilin-lilin kecil sanggupkah kau mengganti
sanggupkah kau memberi seberkas cahaya
oh dan kau lilin-lilin kecil sanggupkah kau berpijar
sanggupkah kau menyengat seisi dunia
engkau lilin-lilin kecil sanggupkah kau mengganti
sanggupkah kau memberi seberkas cahaya
oh dan kau lilin-lilin kecil (sanggupkah kau berpijar)
sanggupkah kau menyengat seisi dunia
lilin-lilin kecil ooh sanggupkah kau menyengat oooh huuu
Lirik Virzha - Lilin-Lilin Kecil Lyrics
Sabtu, 05 September 2015
Berita Terkait:
Virzha
- Lirik Virzha - Bayangmu Lyrics
- Lirik Virzha - Kembali Lyrics
- Lirik Virzha - Janji Lyrics
- Lirik Virzha - Sirna Lyrics
- Lirik Virzha - Thala’al Badru Alayna Lyrics
- Lirik Virzha - Hati Kecil Lyrics
- Lirik Virzha - Untukmu Lyrics
- Lirik Virzha - Jika Lyrics
- Lirik Virzha - Berpura-pura Lyrics
- Lirik Virzha - Kita Yang Beda Lyrics
- Lirik Virzha - Hadirmu Lyrics
- Lirik Virzha - Rasaku Lyrics
- Lirik Virzha - Jangan Simpan Rindu Lyrics
- Lirik Virzha - Kamu Cantik Hari Ini Lyrics
- Lirik Virzha - Satu Bintang Lyrics
- Lirik Virzha - Aku Lelakimu Lyrics
Kategori:
Virzha