aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat
diucapkan kayu kepada api
yang menjadikannya abu
aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat
disampaikan awan kepada hujan
yang menjadikannya tiada
aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat
diucapkan kayu kepada api
yang menjadikannya abu
aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat
disampaikan awan kepada hujan
yang menjadikannya tiada
Lirik AriReda - Aku Ingin Lyrics
Rabu, 11 November 2015
Berita Terkait:
AriReda
- Lirik AriReda - Tuhan Kita Begitu Dekat Lyrics
- Lirik AriReda - Engkau Menunggu Kemarau Lyrics
- Lirik AriReda - Bunga-Bunga Di Halaman Lyrics
- Lirik AriReda - Di Beranda Ini Angin Tak Kedengaran Lagi Lyrics
- Lirik AriReda - Lanskap Lyrics
- Lirik AriReda - Kupu Kupu Lyrics
- Lirik AriReda - Dingin Tak Tercatat Lyrics
- Lirik AriReda - Gadis Peminta-Minta Lyrics
- Lirik AriReda - Di Restoran Lyrics
Kategori:
AriReda