ku rasa ada yang berbeda
sejak awal berjumpa
candamu dan perhatianmu
telah merebut hatiku
namun mengapa caramu mengejarku
terlalu terburu-buru
tunggulah tunggu
biarkan aku lebih mengenalmu
sabarlah dulu, beri aku waktu
sebelum ku memilihmu
candamu dan perhatianmu
telah merebut hatiku (hatiku)
namun mengapa caramu mengejarku
terlalu terburu-buru (terburu-buru)
tunggulah tunggu
biarkan aku lebih mengenalmu
sabarlah dulu, beri aku waktu
sebelum ku memilihmu
tunggulah tunggu
biarkan aku lebih mengenalmu
sabarlah dulu, beri aku waktu
sebelum ku memilihmu
(tunggulah tunggu) biar mengenalmu
(biarkan aku lebih mengenalmu)
sabarlah dulu, beri aku waktu (beri aku waktu)
beri aku waktu (beri aku waktu) sebelum ku memilihmu
Home >
Tasha Marbella
> Lirik Tasha Marbella - Tunggu Lyrics
Lirik Tasha Marbella - Tunggu Lyrics
Sabtu, 26 Desember 2015
Berita Terkait:
Tasha Marbella
Kategori:
Tasha Marbella