di antara mata berjuta yang ada
kau sungguh berbeda, menatap biasa
tapi jerat pandangku, rajutkan khayalanku huu
di tengah bicara, tajam bagai panah
kau berdiam saja, tak berkata-kata
tapi pikat hatiku, renungkan harapanku huu
perempuan hati peluru
semudah itukah jatuhkanku
aku bahkan belum berdiri
tapi telah kehilangan kaki
perempuan hati peluru
secepat itukah membunuhku
aku bahkan belum terlahir
tapi lebih dulu tersingkir
di antara mata berjuta yang ada
kau sungguh berbeda, menatap biasa
tapi pikat hatiku, renungkan harapanku huu
perempuan hati peluru, semudah itukah jatuhkanku
aku bahkan belum berdiri, tapi telah kehilangan kaki
perempuan hati peluru, secepat itukah jatuhkanku
aku bahkan belum berdiri tapi telah kehilangan kaki
perempuan hati peluru, semudah itukah membunuhku
aku bahkan belum terlahir tapi lebih dulu tersingkir
Home >
Coffternoon
> Lirik Coffternoon - Perempuan Hati Peluru Lyrics
Lirik Coffternoon - Perempuan Hati Peluru Lyrics
Senin, 25 Januari 2016
Berita Terkait:
Coffternoon
- Lirik Coffternoon - Halte Usang & Seorang Bujang Lyrics
- Lirik Coffternoon - Lapar Mata Lyrics
- Lirik Coffternoon - Sepucuk Rindu Di Pucuk Waktu Lyrics
- Lirik Coffternoon - Gadis Pas-Pasan Lyrics
- Lirik Coffternoon - Amira Lyrics
- Lirik Coffternoon - Tuhan Maha Romantis Lyrics
- Lirik Coffternoon - Terpesona Bunga (feat. Maria Delta) Lyrics
- Lirik Coffternoon - Sepanjang Hari Lyrics
- Lirik Coffternoon - Romansa Manusia Lyrics
Kategori:
Coffternoon