dimana hati kecilmu
membuatku seperti ini
di saat mengharapkanmu
menjadi kekasih hatimu
kau yang ku inginkan
tapi mengapa hanya harapan yang tak jelas
kau hancurkan semua
setelah kau kembali bersamanya
dimana hati kecilmu
membuatku seperti ini
di saat mengharapkanmu
menjadi kekasih hatimu
kau yang ku inginkan
tapi mengapa hanya harapan yang tak jelas
kau hancurkan semua
setelah kau kembali bersamanya
sungguh aku sangat terluka
ini tentang perasaan yang terluka
yang tak mampu ku ungkapkan dalam hati ini
ku relakan engkau pergi bersama dirinya
meski hatiku sakit, pergilah besamanya
(pergilah bersamanya) oooh
ini tentang perasaan yang terluka
yang tak mampu ku ungkapkan dalam hati ini
ku relakan engkau pergi (bersama dirinya)
meski hatiku sakit, pergilah besamanya
(ini tentang perasaan yang terluka
yang tak mampu ku ungkapkan dalam hati ini) ku tak mampu ooh
(ku relakan) ku relakan (engkau pergi bersama dirinya) kau pergi
meski hatiku sakit (meski sakit) ooh, meski hatiku sakit, pergilah besamanya
Home >
Rio Basier
> Lirik Rio Basier - Tentang Perasaan Lyrics
Lirik Rio Basier - Tentang Perasaan Lyrics
Kamis, 17 Maret 2016
Berita Terkait:
Rio Basier
Kategori:
Rio Basier