dia mengantarku melihat dunia
dari tidur belajar berdiri
berjalan berlari, jatuh bangun lagi
ku dewasa seiring dia menua
menantikan di akhir usia
nanti melihat ku manusia yang dibanggakannya
untuk masa yang tak terhingga
tak ada rasa yang terbilang cukup
bilang aku sayang dia
idola, sepanjang masa dia yang selalu menjadi bintang
di malam yang tergelap dia selalu terang
ku manusia yang dibanggakannya (dibangganya)
untuk masa yang tak terhingga (tak terhingga)
tak ada rasa yang terbilang cukup, bilang aku sayang dia
idola, sepanjang masa dia yang selalu menjadi
idola, selama-lamanya dia yang selalu menjadi bintang
di malam yang tergelap dia selalu terang
idolaku abadinya terang benderang
Home >
Maliq DEssentials
> Lirik Maliq & D'Essentials - Idola Lyrics
Lirik Maliq & D'Essentials - Idola Lyrics
Minggu, 28 Mei 2017
Berita Terkait:
Maliq DEssentials
- Lirik Maliq & D'Essentials - Senja Teduh Pelita Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Manusia Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Senandung Senandika Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Titik Temu Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Maya Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Kapur Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Musim Bunga Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Senang Lyrics
- Lirik Maliq & D'Essentials - Sayap Lyrics
- Lirik Maliq D'Essentials - Aurora Lyrics
- Lirik Maliq & D’Essentials - Barcelona (feat. Fariz RM) Lyrics
- Lirik Maliq D’Essentials - Semesta Lyrics
- Lirik Maliq D'Essentials - Himalaya Lyrics
- Lirik Maliq D'Essentials - Ananda (feat. Indra Lesmana) Lyrics
- Lirik Maliq D'Essentials - Drama Romantika Lyrics
Kategori:
Maliq DEssentials